Ini Cara Menjual Pulsa HP Bagi Pemula yang Mudah dan Menguntungkan
Berjualan pulsa HP adalah bisnis yang sangat menguntungkan. Tak hanya itu, usaha ini juga bisa dijalankan oleh pemula sekalipun. Syaratnya Anda harus mengetahui cara menjual pulsa HP bagi pemula terutama di kawasan pedesaan. Jika informasi sudah didapatkan, maka Anda tinggal menjalankan saja.
Bagaimana cara menjual pulsa HP?
Ada banyak cara jual pulsa lewat hp android untuk pemula. Kalau cara-cara ini dijalankan dengan benar, berarti Anda telah siap untuk mendapatkan omset yang berlipat ganda. Nah, kalau ingin mengetahui cara-cara jualan pulsa sendiri yang dimaksud, silakan baca di sini:
1. Hubungi Distributor Pulsa
Jika Anda ingin membuka usaha pulsa, silakan cari distributor pulsa terlebih dahulu. Silakan korek informasi seputar usaha di sana dengan memanfaatkan chat admin yang tersedia. Tanpa informasi seputar usaha pulsa yang lengkap, proses manajemen usaha tidak akan berjalan maksimal. Bahkan Anda akan kesulitan untuk menentukan target pelanggan.
Pastikan Anda memilih distributor pulsa yang amanah dan siap memulai cara jualan pulsa sendiri tanpa aplikasi dengan harga murah. Sebab, bermitra dengan distributor yang menjual pulsa dengan net pelanggan, Anda akan kesulitan ketika pulsa tersebut akan dijual kembali ke masyarakat. Oleh sebab itu, pilihlah yang merilis pulsa dengan harga net perusahaan.
Aplikasi apa yang digunakan untuk menjual pulsa?
2. Download Aplikasi Pulsa Android
Cara menjual pulsa HP bagi pemula yang berikutnya ialah mengunduh atau download aplikasi jual pulsa Android. Biasanya distributor pulsa yang berkualitas, pasti memiliki aplikasi ini yang akan mempermudah penjual ketika bertransaksi. Jadi, kalau informasi seputar usaha sudah cukup dan dipahami, silakan unduh aplikasi tersebut.
Dengan adanya aplikasi pulsa android, semua proses transaksi akan dijalankan secara online. Bahkan, pengisian saldo dan cek komisi downline juga bisa dilakukan dari sana. Dua fitur ini memang penting dan harus ada di dalam aplikasi. Jika Anda menemukan aplikasi pulsa android yang tidak mencantumkannya, berarti distributor tersebut belum siap untuk memberikan pelayanan terbaik.
3. Segera Lakukan Pengisian Saldo
Kalau Anda sudah memiliki aplikasi Android, berarti sudah saatnya Anda untuk mulai menjalankan cara jual pulsa mkios. Silakan awali dengan mengisi saldo sesuai modal yang ada. Dan untuk saldo awal, Anda tidak perlu menyediakan modal yang besar. Bahkan ada distributor yang siap melayani pembelian pulsa hanya dengan modal Rp50.000 sampai Rp100.000 saja.
Nah, omset dari usaha awal ini, bisa Anda tambahkan sebagai modal sehingga di pengisian saldo berikutnya, nominalnya jauh lebih besar. Semakin besar saldo yang diisikan, potensi mendapatkan keuntungan jual pulsa yang berlipat ganda juga cukup besar. Tetapi kalau target pelanggan sudah matang, modal awal di atas Rp1.000.000 pun layak untuk jadi pilihan.
4. Buat Blog Promosi
Pemasaran bisnis tetap unsur penting ketika menjalankan usaha cara jualan pulsa all operator. Tanpa penerapan marketing mix konter pulsa yang intensif, tentu pengusaha pulsa akan kesulitan untuk mencari pelanggan. Sebab, masyarakat tidak akan banyak yang tahu dengan usaha pulsa yang dikelola.
Maka dari itu, silakan bangun blog yang di dalamnya khusus untuk menjelaskan tentang usaha pulsa. Silakan buat konten semenarik mungkin supaya pelanggan yang berkunjung ke blog tersebut, tertarik dan langsung melakukan transaksi. Pastikan juga domain yang dipakai premium alias berbayar agar Anda dianggap serius dalam berbisnis.
5. Share Link Blog ke Media Sosial
Kalau cara 1 sampai 4 telah dijalankan, maka silakan cari pelanggan sebanyak-banyaknya dengan cara menyebar link blog ke media sosial FB dan WhatsApp. Anda tinggal membuat grup bisnis di medsos tersebut, lalu posting link di sana. Setelah itu, tunggu komentar dari calon pelanggan dan usahakan Anda memberikan pelayanan terbaik.
Pastikan, cara jualan pulsa dan kuota senantiasa aktif setiap saat. Sehingga ketika ada orang yang ingin membeli pulsa bisa langsung dilayani. Jika dibiarkan menunggu, bisa jadi mereka akan membatalkan transaksi dan beralih kepada penjual yang lain. Artinya, Anda akan gagal untuk mendapatkan keuntungan.
Nah, kalau Anda telah mengetahui cara menjual pulsa HP bagi pemula di atas, maka mulailah cara jualan pulsa sendiri tanpa modal dengan bergabung dengan Alfatrans Pulsa. Di sini Anda akan mendapatkan pulsa dengan harga murah serta akan diberikan web blog secara gratis. Jadi, Anda tidak perlu membuat konten lagi melainkan cukup menyebar link ke sosial media saja.